Kudus- Dalam rangka meningkatkan kemampuan humas, pada hari ini, Selasa, 21 Maret 2023 Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) menggelar acara Pelatihan Humas FEBI yang berlangsung di ruang meeting dimulai dari pukul 09.30 WIB.Pelatihan Humas ini di narasumber i oleh Bapak Sutanto selaku tim humas
SelengkapnyaKudus- Hari ini, Rabu, 15 Maret 2023 pada pukul 10.00 WIB diselenggarakan kuliah bersama dosen praktisi di Gedung SBSN Lantai 2 IAIN Kudus. Acara ini diikuti oleh sekitar 130 peserta yang merupakan mahasiswa semester 6 Program Studi Akuntansi Syariah. Kuliah bersama dosen praktisi kali ini di naras
SelengkapnyaKudus- Tax Center IAIN Kudus turut andil dalam meningkatkan intensifikasi pajak dengan melakukan pendampingan pengisian SPT pada 13 Maret 2023. Kegiatan ini diselenggarakan di ruang meeting Fakultas Syariah IAIN Kudus pada pukul 12.00. Pendampingan pengisian SPT ditujukan pada dosen F
SelengkapnyaKudus- Mahasiswa Akuntansi Syariah torehkan prestasi kembali. Kali ini prestasi membanggakan dicetak oleh Emilia Putri. Perempuan ini mengaku iseng mengikuti lomba tingkat mahasiswa setelah diberitahu oleh seorang temannya. " Awalnya itu saya dikasih tahu teman saya kalau ada lomba tingkat mahasiswa
SelengkapnyaSurabaya- Dalam rangka meningkatkan mutu kompetensi mahasiswa Program Studi Akuntansi Syariah, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam IAIN Kudus mengadakan benchmarking ke IAI Jatim, pada Rabu, 8 Maret 2023 yang bertempat di Gedung Graha Akuntan, IAI Jatim. Jl. Krukah Utara No. 64 (Kawasan Jl. Ngagel Jay
Selengkapnya